- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
Optimalisasi Kemampuan Keaksaraan Anak Usia Dini melalui Penggunaan Aplikasi Sekolah Enuma
DOI:
https://doi.org/10.31004/obsesi.v9i3.6357Keywords:
anak usia dini, Aplikasi Sekolah Enuma, KeaksaraanAbstract
Kemampuan keaksaraan menjadi hal yang sangat penting bagi anak karena dapat membantu anak untuk memecahkan masalah, berpikir kritis dan kreatif, serta untuk berkomunikasi sehari-hari. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh dari penggunaan Aplikasi Sekolah Enuma terhadap perkembangan keaksaraan anak usia 5-6 tahun. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan design quasi eksperiment. Dalam penelitian ini, terdapat kelompok eksperimen dan kelompok kontrol yang masing-masing terdiri dari 6 anak, yang dipilih menggunakan teknik sampling jenuh. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini dilakukan dengan menggunakan teknik observasi dan wawancara. Analisis data dilakukan dengan menggunakan uji statistik parametrik menggunakan uji t berpasangan. Hasil dari perhitungan uji t berpasangan dilihat dari rata-rata selisih antara pre-test dan post-test kelompok eksperimen dan kelompok kontrol sebesar 10,97 dan 4,16. Hasil penelitian dan analisis data menunjukkan bahwa kelompok eksperimen yang menerima perlakuan menggunakan Aplikasi Sekolah Enuma mengalami peningkatan yang lebih signifikan dalam kemampuan keaksaraan anak usia 5-6 tahun.
Downloads
References
Daftar Pustaka
Agustini, D. R., & Masudah, M. (2020). Pengaruh media dadu putar terhadap kemampuan keaksaraan anak kelompok B. Jurnal PAUD Teratai, 9(1), 1–14. https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/paud-teratai
Anggraini, N. (2020). Peranan Orang Tua dalam Perkembangan Bahasa Anak Usia Dini. Metafora: Jurnal Pembelajaran Bahasa Dan Sastra, 7(1), 43–54. https://doi.org/10.30595/mtf.v7i1.9741
Febriani, A. S., Mulyana, E. H., & Rahman, T. (2020). Pengembangan Educative Game Berbasis Aplikasi Android Untuk Memfasilitasi Keterampilan Membaca Anak Usia 5-6 Tahun. Jurnal Paud Agapedia, 2(2), 187–196. https://doi.org/10.17509/jpa.v2i2.24544
Hapsari, P. N. F., Rahmawati, A., & Jumiatmoko, J. (2020). Hubungan Antara Relasi Guru-Anak Dengan Kemampuan Keaksaraan Anak Usia 5-6 Tahun. Kumara Cendekia, 8(3), 253–263. https://doi.org/10.20961/kc.v8i3.42603
Harris, I., & Isyanti, S. (2021). Pengembangan Game Edukatif Dalam Meningkatkan Kemampuan Keaksaraan Anak Usia Dini. ASGHAR?: Journal of Children Studies, 1(1), 81–91. https://doi.org/10.28918/asghar.v1i1.4190
Hasanah, N., & Sugito, S. (2020). Analisis Pola Asuh Orang Tua terhadap Keterlambatan Bicara pada Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi?: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(2), 913. https://doi.org/10.31004/obsesi.v4i2.456
Ismawati, N., Widayati, S., & Khumairoh, L. (2023). Meningkatkan Kemampuan Keaksaraan Awal Anak Usia 5-6 Tahun Melalui Media Papan Pintar. Jurnal Anak Usia Dini Holistik Integratif (AUDHI), 6(1), 10–20. https://doi.org/10.36722/jaudhi.v6i1.1986
Mangkuwibawa, H., Mufie, Z., & Aulia, D. K. (2022). Peningkatan Kemampuan Mengenal Huruf Vokal dan Konsonan Melalui Permainan Memancing Huruf Pada Anak Usia Dini. In Gunung Djati Conference Series, 13(3), 51–59.
Pratiwi, A. W., & Mas’udah, M. (2019). PENGARUH Media Kartu Pintar terhadap Kemampuan Keaksaraan Anak Usia 4-5 Tahun Kelompok A di TK Kenanga Lumbungsari Bululawang Malang. Jurnal PAUD Teratai, 08(3), 1–6.
Rahakabauw, H., & Budiarti, E. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Digital untuk Anak Usia Dini. 5, 5–8.
Rahayu, R., Mustaji, M., & Bachri, B. S. (2022). Media Pembelajaran Berbasis Aplikasi Android dalam Meningkatkan Keaksaraan. Jurnal Obsesi?: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(4), 3399–3409. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i4.2409
Setyaningsih, U., Indrawati, I., & Indrawati, I. (2022). Strategi Pengembangan Kemampuan Membaca Anak Usia 5-6 Tahun. Jurnal Obsesi?: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(4), 3701–3713. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i4.2340
Sugiyono, S. (2013). Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D). Bandung: Alfabeta.
Yusrina, S. H. (2021). Analisis Empat Aplikasi Game Edukasi Untuk Mengenalkan Keaksaraan Awal Pada Anak Usia 4-6 Tahun (Doctoral dissertation, Universitas Pendidikan Indonesia).
Downloads
Published
Check Article Index
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Dewinta Tri Suciawati, Aini Loita

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms: