Abstract
Pada tahun 2022 pemerintah menerapkan program merdeka belajar di sekolah-sekolah yang ada di Indonesia. Program ini ternyata tidak mampu diterima oleh semua guru dikarenakan beberapa faktor intrinsic dan ekstrinsik. Untuk melaksanakan program ini dibutuhkan perilaku inovatif dari setiap guru. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh knowledge sharing behavior terhadap innovative bahvior pada guru PAUD. Metode yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan jumlah sampel yang dilibatkan sebanyak 166 guru PAUD. Hasil penelitian ini menemukan bahwa terdapat pengaruh knowledge sharing behavior terhadap innovative bahvior pada guru PAUD. Artinya semakin tinggi knowledge sharing behavior maka akan meningkatkan innovative bahvior pada guru PAUD.
Keywords
Refbacks
- There are currently no refbacks.