Pola Asuh Orang Tua terhadap Sibling Rivalry pada Anak Usia Dini

Author


Imelda Fitri(1Mail), Hotmauli Hotmauli(2),
Kebidanan, Universitas Abdurrab, Indonesia(1)
Kebidanan, Universitas Abdurrab, Indonesia(2)

Mail Corresponding Author
Article Analytic
 PDF Full Text   [File Size: 259KB]

Published : 2022-04-15

Article can trace at:


Article Metrics

Abstract Views: 2026 times PDF Downloaded: 1233 times

Abstract


Sibling rivalry merupakan sikap orang tua suka membandingkan anak, kasus sibling rivalry  masih tinggi di Indonesia. Tujuan penelitian ini mengetahui hubungan pola asuh orang tua dengan kejadian sibling rivalry pada anak usia dini. Penelitian ini bersifat kuantitatif dengan desain penelitian deskriptif analitik dengan sampel penelitian sebanyak 96 responden dengan metode pengambilan sampel sistemik random sampling. Penelitian ini dilakukan di TK Yayasan Diniyah Putri. Data di analisa dengan menggunakan uji chi-square, hasil penelitian pola asuh autoritatif dan pola asuh  otoriter berpengaruh signifikan terhadap sibling rivalry.  Semakin baik sikap dan pola asuh yang diterapkan orang tua (pola asuh authoritatif) maka tingkat kejadian sibling rivalry berkurang. Sedangkan semakin buruk pola asuh orang tua maka kejadian sibling rivalry akan bertambah.


Keywords


anak usia dini; pola asuh; sibling rivalry

References


Agustiana, M., & Masykur, A. M. (2015). Intens Prososial Ditinjau dari Pola Asuh Ibu pada Siswa SMP. Jurnal Empati, 4(1), 16-22.

Agustin N. (2016). Hubungan Pola Asuh Dominan Orang Tua Dengan Sibling Rivalry Anak Usia Pra Sekolah. Penelitian, Universitas Muhammadiyah Ponorogo. http://eprints.umpo.ac.id/2163

Aisyah, S. (2010). Pengaruh Pola Asuh Orang Tua Terhadap Karakteristik. Jurnal MEDTEK, 2(April).

Aminda Tri Handayani, D. R. (2018). Hubungan Pola Asuh Orang Tua Dengan Perilaku Sibling Rivalry Pada Aud Di Tk Harapan Medan. Prosiding Seminar Nasional Hasil Penelitian 2018.

Dahliana, D., & Irayana, I. (2020). Perubahan Persepsi Pola Asuh Peserta Setelah Mengikuti Program Sekolah Ibu Dan Calon Ibu Kota Banjarmasin. JCE (Journal of Childhood Education), 3(2), 11. https://doi.org/10.30736/jce.v3i1.90

Daniel Fung, C. Y.-M. (2003). Pengembangkan Kepribadian Anak dengan Tepat. Prestasi Pustaka.

Dewi, K. O. R., Murda, I. N., & Astawan, I. G. (2020). Hubungan Pola Asuh Orang Tua dan Motivasi Belajar Dengan Hasil Belajar PPKN Siswa. 8, 50-60.

Dinengsih, S., & Agustina, M. (2018). Hubungan Antara Pola Asuh Orang Tua Dan Pengetahuan Ibu Terhadap Sibling Rivalry Pada Anak Usia 3-5 Tahun Di Tk Aisyiah Bantul Yogyakarta Tahun 2017. Jurnal Akademi Keperawatan Husada Karya Jaya, 4(1), 1-8.
https://doi.org/10.17509/jpki.v4i2.13708

Ensi, R., & Winarianti. (2009). Hubungan Sibling Rivalry Toddler dengan Kejadian Cedera pada Saudara Sekandungnya di RW 12 Kelurahan Kemiri Muka Kecamatan Beji Depok Per Mei 2009. Universitas Indonesia Library.

Ihsan, E. (2013). Perlindungan Terhadap Anak Korban Kekerasan Di Indonesia. Lembaga Advokasi Indonesia.

Novitasari, Y., & Fauziddin, M. (2022). Analisis Literasi Digital Tenaga Pendidik pada Pendidikan Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(4), 3570-3577. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i4.2333

Priatna, C., & Yulia, A. (2006). Mengatasi persaingan saudara kandung pada anak-anak. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo.

Purnamasari, D., Bakara, D. M., & Sutriyanti, Y. (2014). Hubungan Tingkat Pengetahuan Ibu dengan Kejadian Sibling Rivalry pada Usia Balita. Jurnal Kesehatan, V, 182-188.

Rejeki, S., Samiasih, A., & Astuti, T. (2012). Pengetahuan Ibu dan Reaksi Sibling Rivalry pada Anak Usia Pra Sekolah (3-5 tahun) di Komuniti Indonesia Mesaieed Qatar 2012. Prosiding Seminar Nasional & Internasional, 65-71.

Robbiyah, R., Ekasari, D., Witarsa, R., & Robbiyah, E. dan W. (2018). Pengaruh Pola Asuh Ibu terhadap Kecerdasan Sosial Anak Usia Dini di TK Kenanga Kabupaten Bandung Barat. Jurnal Obsesi, 2(1), 76-84. https://doi.org/10.31004/obsesi.v2i1.10

Santosa, A. I., Rafli, Z., & Lustyantie, N. (2018). Pengaruh Pola Asuh Orang Tua dan Sikap Bahasa terhadap Kemampuan Membaca Pemahaman. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra, 21(2). https://doi.org/10.17509/bs_jpbsp.v18i1.12147

Sary, Y. N. E. (2018). Relationship of Parenting with Child Interpersonal Intelligence in Wonokerto Village, Lumajang Regency. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 2(2), 137. https://doi.org/10.31004/obsesi.v2i2.93

Sopiah, C., Utami, M. S. S., & Roswita, M. Y. (2013). Hubungan Antara Pola Asuh Authoritarian Dan Kecerdasan Emosi Dengan Sibling Rivalry Pada Remaja Awal. Kajian Ilmiah Psikologi, 2(1), 9. https://doi.org/10.30996/persona.v2i3.160

Sukamto, R. N., & Fauziah, P. (2020). Identifikasi Pola Asuh di Kota Pontianak. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 923-930. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.638

Thompson. (2003). Toddler Care (Pedoman Merawat Balita). Erlangga.

Utomo. (2011). Hubungan antara pola asuh orang tua dengan perkembangan anak usia tiga sampai enam tahun menurut KPSP Di Dusun Jatisari Desa Purwodadi Kecamatan Purwodadi Kabupaten Pasuruan.

Wahyuning. (2013). Mengkomunikasikan moral pada anak. PT Elex Komputindo.

Woolfson. (2005). Perbincangan ringan dengan anak anda. Kharisma Publishing Group.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.