Pola Penanganan Guru dalam Menghadapi Bullying di PAUD

Author


Nanda Pratiwi(1Mail), Sugito Sugito(2),
Pendidikan Anak Usia Dini, Universitas Negri Yogyakarta, Indonesia(1)
Pendidikan Luar Sekolah, Universitas Negri Yogyakarta, Indonesia(2)

Mail Corresponding Author

 PDF Full Text   [File Size: 209KB]

Published : 2021-09-18

Article can trace at:


Article Metrics

Abstract Views: 1963 times PDF Downloaded: 1730 times

Abstract


Tujuan dari artikel ini adalah untuk melihat Pola Penanganan Guru Dalam Menghadapi Bullying di PAUD, apa bentuk tindakan yang di lakukan oleh guru dalam menanggapi bullying yang ada di sekolah. Pada lingkungan sekolah peran guru sangatlah penting dalam mengawasi anak dalam bersosialisasi antar teman sebayanya. Guru terkadang masih menganggap biasa beberapa perilaku anak didiknya yang mungkin tanpa disadari hal itu merupakan salah satu hal yang dapat memicu terjadinya bullying Pengetahuan dan juga kesadaran dari guru sangat dibutuhkan di dalam pencegahan terjadinya bullying ini, karna terkadang hal kecil saja dapat berdampak besar bagi perkembangan anak kedepannya. Penelitian ini di lakukan dengan menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif melalui wawancara dan observasi secara langsung dengan enam orang guru di sekolah. Ternyata berdasarkan wawancara dan observasi tersebut di dapatkan beberapa bentuk penanganan yang dilakukan guru dengan rata-rata bentuk penanganan yang hampir sama antar satu guru dengan guru lainnya. Hal ini di harapkan mampu menjadi salah satu bentuk informasi bagi guru di dalam menghadapu bullying yang ada di sekolah

Keywords


bullying; anak tk; sekolah

References


bubakar, S. R. (2018). Mencegah Lebih Efektif Dari Pada Menangani (Kasus Bullying Pada Anak Usia Dini). Jurnal Smart Paud, 1(1), 1. https://doi.org/10.36709/jspaud.v1i1.3514

Akerman, L., Borsa, J. C., Landim, L., & Bienemann, B. (2018). Brazilian caregivers' conception on child bullying. Psicologia: Reflexao e Critica, 31(1). https://doi.org/10.1186/s41155-018-0113-0

Ambarini, R., Indrariani, E., & Zahraini, A. (2018). Antisipasi Pencegahan Bullying Sedini Mungkin: Program Anti Bullying Terintegrasi Untuk Anak Usia Dini. Journal of Dedicators Community, 2(2), 64-82. https://doi.org/10.34001/jdc.v2i2.587

Arumsari, A. D., & Setyawan, D. (2019). Peran Guru dalam Pencegahan Bullying di PAUD. Motoric, 2(1), 34-43. https://doi.org/10.31090/paudmotoric.v2i1.739

Bili, F. G., & Sugito, S. (2020). Perspektif Orang Tua Tentang Perilaku Bullying Anak TK: ditinjau dari Tingkat Pendidikan. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), 1644-1654. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i2.939

Dey Putri, L. A., Yetti, E., & Hartati, S. (2020). Pengaruh Keterlibatan Orangtua dan Regulasi Diri terhadap Perilaku Bullying Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(2), 715. https://doi.org/10.31004/obsesi.v4i2.438

Douvlos, C. (2019). Bullying in preschool children. Psychological Thought, 12(1), 131-142. https://doi.org/10.5964/psyct.v12i1.284

Iraklis, G. (2020). Early childhood educators' experiences of bullying episodes: a qualitative approach. European Early Childhood Education Research Journal, 28(6), 774-788. https://doi.org/10.1080/1350293X.2020.1836581

Johnson, Burke, & Christensen, Larry. (2014). Educational Research: Quantitative, Qualitative, and Mixed Approaches- Fifth edition

Kirves, L., & Sajaniemi, N. (2012). Bullying in early educational settings. Early Child Development and Care, 182(3-4), 383-400. https://doi.org/10.1080/03004430.2011.646724

Mahriza, R., Rahmah, M., & Santi, N. E. (2020). Stop Bullying: Analisis Kesadaran dan Tindakan Preventif Guru pada Anak Pra Sekolah. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 891-899. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.739

Olweus, D. (1997). Bully/victim problems in school: Facts and intervention. European Journal of Psychology of Education, 12(4), 495-510. https://doi.org/10.1007/BF03172807

Purnama, F., Herman, H., & Saodi, S. (2018). Perilaku Bullying Pada Anak Di Taman Kanak-Kanak Aisyiyah Bustanul Athfal I Cabang Bara-Baraya Kota Makassar. Publikasi Pendidikan, 8(1), 41. https://doi.org/10.26858/publikan.v8i1.4480

Puspita, S. A. L., & Herdiana, I. (2020). Penelitian Aksi Terhadap Guru PAUD dan TK: Meningkatkan Pengetahuan Pendidik Tentang Bullying di Sekolah melalui Kegiatan Psikoedukasi | Jurnal Psikologi Udayana. 7(2), 1-15. https://doi.org/10.24843/JPU.2020.v07.i02.p01

Rahayu, P., Rasyid, H., Puspitasari, C. A., & Islamiyah, R. (2020). The Role of Teachers and Parents in Preventing Bullying in Early Childhood Education. 421(Icalc 2019), 359-362. https://doi.org/10.2991/assehr.k.200323.043

Sakti, S. A., & Widyastuti, T. M. (2020). Implementasi Sekolah Bebas Bullying Pada Anak Usia Dini Melalui Komunikasi Positif Guru. Jurnal Ilmiah Kajian Ilmu Anak Dan Media Informasi PAUD, 5(2), 99-107.

Tirmidziani, A., Farida, N. S., Lestari, R. F., Trianita, R., Khoerunnisa, S., & Khomaeny, E. F. F. (2018). Upaya Menghindari Bullying pada Anak Usia Dini. 2(1), 1-8.
https://doi.org/10.35568/earlychildhood.v2i1.239

Wahyuni, V., & Pransiska, R. (2019). Perilaku bullying pada Anak Usia 5-6 Tahun Studi Kasus di Taman Kanak-Kanak. Journal of Family, Adult, and Early Childhood Education, 1(2), 160-166. https://doi.org/10.5281/zenodo.2650150

Widiyanti, W. (2019). Mengenal Perilaku Bullying di Sekolah. ISLAMIC COUNSELING: Jurnal Bimbingan Dan Konseling Islam, 3(1). https://doi.org/10.31316/g.couns.v1i1.37

Zahroh, S., & Na'imah. (2020). Peran lingkungan sosial terhadap pembentukan karakter anak usia dini di jogja green school. Jurnal PG-PAUD Trunojoyo : Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Anak Usia Dini, 7(1), 1-9.
https://doi.org/10.21107/pgpaudtrunojoyo.v7i1.6293


Refbacks

  • There are currently no refbacks.